Diberdayakan oleh Blogger.

Selasa, 02 Mei 2017

Tag:

Sira Padang - Cabe-cabean asal Sumbawa

"Nongka sah Bakela lamen nongka kenang Sira Padang"



Sira Padang, tidak lain tidak bukan adalah bahan utama yang sering bikin orang sakit perut, bibir bengkak, dan mengeluarkan Desahan tanda tak tahan ataupun tanda nambah lagi.

Masyarakat, terutama anak-anak dan remaja sering menikmati Sira padang dengan buah-buahan muda seperti Mangga, Belimbing, Cermai, Kendondong dan lain-lain.

Selain sensai dari Cabai yang menimbulkan efek Ketagihan juga efek dari Garam yang secara kimiawi mengurangi rasa Asam pada buah-buahan muda.

Cara pembuatannya cukup simpel.

Sediakan :
1. Sediakan Cobek (Tempat menghancurkan cabai)
2. Sediakan Ulak (Alat menghancurkan cabai)
3. Cabai itu sendiri, terserah mau berapa sesuai selera
4. Garam dan MSG (Penyedap rasa)
5. Buah-buahan Muda

Cara :
1. Ulak (hancurkan) Cabai, garam dan MSG hingga benar-benar rata.
2. Taruh hasil ulakkan ke dalam Piring atau bisa langsung tanpa menaruh hasil ulakkan.
3. Sira padang dapat dinikmati

Sekian. 
Terima Kasih.

#Kuliner

 

About Lutfiadji A Hidayat

Hi, My Name is Lutfiadji Agung Hidayat. I am an Islamic Student, Writer and Artist..

0 komentar:

Posting Komentar